Pengertian & pembagian kebutuhan
manusia
·
kebutuhan manusia kegiatan manusia yang harus di penuhi
·
kebutuhan manusia bersifat tidak terbatas
2. Kebutuhan menurut
intensitasnya
di bagi menjadi 3 yaitu :
·
Kebutuhan primer (pokok)
Kebutuhan
primer merupakan kebutuhan yang harus di penuhi agar kelangsungan hidup manusia
tidak terganggu. Contohnya : pakaian,makanandan rumah atau tempat tinggal
·
Kebutuhan sekunder (pelengkap)
Kebutuhan
sekunder merupakan kebutuhan yang pemelakuanya dilakukan setelah kebutuhan
sekunder terpenuhi. Contohnya : radio ,TV,sepda motor,DLL
·
Kebutuhan tersier (mewah)
Merupakan
kebutuhan yang pelaksanaanya dilakukan setelah primer dan sekunder terpenuhi.
Contohnya : perhiasan,mobil,parabola,DLL
Tidak ada komentar:
Posting Komentar