Kamis, 08 Februari 2018

Tujuan Didirikannya Sarekat Islam


Tujuan Didirikanya Sarekat Islam



Untuk memajukan agama,dan memperkuat diri bagi golongan pedagang pedagang Indonesia terhadap pedagang pedagang cina.

Tujuan sarekat islam yang sesuai dengan anggaran dasarnya :

·        Memajukan perdagangan

·        Memberikan pertolongan kepada anggota anggota yang mengalami kesulitan

·        Memajukkan kepentingan rohani dan jasmani dari penduduk asli

·        Memajukkan kehidupan agama islam

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

PERKEMBANGAN SASTRA INDONESIA

PERKEMBANGAN SASTRA INDONESIA Sastra Indonesia merupakan sastra yang dibuat di wilayah kepulauan Indonesia. Sastra Indonesia in...